Rabu, 19 Maret 2014

Kemampuan Dasar Ilmuwan

2. Mengamati
- Kembangkan Keinginan Untuk Mengamati
Dalam mengamati, ada hal mendasar yang perlu dipahami seseorang ilmuwan.Ilmuwan dilarang berfikir bahwa segala yang terjadi atas dasar kekuasaan Tuhan. Dalam surah Al'Alaq 96:1-5 disebutkan, "Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang Menciptakan. Dia telah menciptakan manusia dengan segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmu Yang Paling Pemurah yang mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahuinya".
- Hal Yang Membantu Kemampuan Mengamati
Contohnya dengan menonton film misteri atau membaca cerita detektif, misalnya yang terkenal adalah Serial Detektif Conan. Film itu memaparkan kasus yang disertai contoh detail pengamatan dengan panca indera yang digabungkan dengan penalaran. Penggabungan itu bermanfaat untuk mengumpulkan fakta yang mengarah pada kebenaran.
- Cara Mengamati
* Lihatlah sesuatu dengan detail. Jangan abaikan yang kecil/sepele, karena hal kecil biasanya bermakna penting.
* Bawalah sebuah buku untuk mencatat hal penting dan menarik, dan mencantumkan sumber data tersebut.
* Baca karya sastra, termasuk puisi, cerpen, atau novel yang berisi tentang keadaan lingkungan yang meemungkinkan kita peka terhadap lingkungan.
3. Meneliti
Beerbicara dan bercanda, "Cara terbaik untuk memperoleh keberhasilan adalah dengan percaya bahwa kita dapat berhasil. (David J. Schartz)
-Beberapa hal positif yang harus dimiliki seorang ilmuwan:
* Berimajinasi
"When I am trying to make a thing," be said, "I always play my blue chips first. I try to think of biggest thing that could be done, and then do it." (Thomas Alva Edison)
Menurut Kalested (1998:12), imajinasi adalah sebuah proses membuat gamba mental perencanaan.
~Manfaat:
a. Menjadi motivasi untuk bertahan menghadapi hambatan
b. Menjadi alat evaluai
c. Memaksimalkan kemampuan
*Abaikan Pandangan Orang Lain
Tanggapi penilaian negatif orang lain dengan:
a.Yakin akan kemampuan diri sendiri
b. Percaya diri
c. Bekerja diri
d. Menganggap kegagalan sebagai satu cara memperbaiki diri.

Kita belajar :
10% dari apa yang kita baca,
20% dari apa yang kita dengar,
30% dari apa yang kita lihat,
 50% dari apa yang kita lihat dan dengar,
70% dari apa yang kita katakan,
90% dari apa yang kita katakan dan lakukan
(Dr. Vernon A.Magnesen)
- Metode Penelitian
a. Mebaca buku
b. Diskusi
c. Mengikuti Pelatihan
d. Praktik Penelitian

4. Menulis
Kunci untuk menulis adalah mulai menulis apa saja. 
(Anna Lamatt)
Menulis adalah menuangkan gagasan atau ide dalam bentuk tulisan sehingga bisa dibaca orang lain.

Itulah empat kemampuan dasar seorang ilmuwan. Semoga dengan cara diatas kalian bisa menjadi seorang ilmuwan yang hebat!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar